Mengatasi masalah Cartridge Canon yang tidak terdeteksi setelah refill

www.aziscs1.com - Diantara Sobat aziscs1 semua pasti banyak diantara kalian yang memakaii Printer Dari Merk Canon. Sering terjadi pada printer canon baik printer infus maupun refill setelah diisi tinta, cartridgenya menjadi tidak terdeteksi, lampu printer menyala kedap kedip minta cartridge diganti, artinya cartridge canon minta direset ulang. Sebenarnya pabrikan cartridge canon mengijinkan cartridgenya untuk diisi ulang, tetapi untuk melindungi cartridge originalnya, maka pada semua cartridge isi ulang, indikator tinta dimatikan oleh program di dalam chipnya.


Untuk mengatasi masalah ini, langkah langkahnya adalah sebagai berikut :

  1. Pada printer jenis IP Pixma, tekan tombol resume (tombol dibawah tombol power) selama 10 detik.
  2. Pada printer jenis MP, tekan tombol stop/reset selama 10-20 detik.
  3. Pada printer jenis MX, tekan tombol stop selama 10 detik.
  4. Setelah itu jika chip cartridge tidak rusak, maka printer akan kembali berfungsi tanpa adanya indikator tinta.

Selamat mencoba !

Subscribe to receive free email updates:

16 Responses to "Mengatasi masalah Cartridge Canon yang tidak terdeteksi setelah refill"

  1. MKASIH BNGET YAH... AKHIRNYA PRINTERQU BS Jln lgi..... Alhamdulillah.... terharu sekali ditolong gni.. "(T_T)".

    ReplyDelete
  2. JIka belum berhasil juga berarti isi tnta anda berada di atas level tertinggi/ kebanyakan (kakean) silakan sedot kembali dg suntikan seingga batas tinta anda berada di baah level tertinggi...

    ReplyDelete
  3. thanks infonya mantab sekali dan sangat bermanfaat.
    salam sukses selalu!!!!

    ReplyDelete
  4. oh gt ya gan, tapi masalahnya itu dia kita jadi bingung ini tinta habis or belum kan kedeteknya kosong mulu gitu

    ReplyDelete
  5. thanks cartridge saya dibaca habis pedahal saya pakai infus trus gak bisa print sekarang bisa lagi

    ReplyDelete
  6. Makasih broh. bantu banget nih :D

    ReplyDelete
  7. kok gk bisa gan ya?????/
    padahal uda ku tekan rest smpe 20 detik

    ReplyDelete
  8. amat sangat membantu, terimkasih infonya. sukses selalu.

    ReplyDelete
  9. Kalu punya q gini gan sebelum di infus cardrid kehabisan tinta lalu indicator tinta hitam menyala trus..... lalu aku infus tintana tpi indicator tinta hbis masih nyala cara matikan sama a kaya yng di atas

    ReplyDelete
  10. thanks gan. hampir pusing juga tadi dibuat nih printer.

    ReplyDelete
  11. mantabs brooo,,,,tengkiyu ilmunya, printer lancar lagi walau agak ngedip-ngedip...hehehe

    ReplyDelete
  12. Alhamdulillah....thxxx infonya bro, ngebantu bgt ^_^

    ReplyDelete
  13. di Ip2770 bsa ga gan caranya?

    ReplyDelete

Silakan berikan komentar Kalian Terkait dengan artikel tersebut. Tapi ingat, No Live Link, No SPAM, No Pornogarfi, No SARA !!!